Forum Renja Kecamatan Beji
Forum Rencana Kerja Perangkat Daerah Kecamatan Beji diselenggarakan pada Senin, 5 Februaru 2023. Kegiatan tersebut dibuka oleh Sekretaris Daerah Kota Depok Supian Suri. Beliau mengharapkan Beji dapat menjadi Kecamatan yang paling terdepan di Kota Depok. Dalam paparan nya ia juga berpesan agar kegiatan pembangunan mengacu pafa prioritas pemenuhan visi misi dan janji kampanye Wali Kota Depok.





